by: Constance Briscoe
Aku menyerahkan foto sekolahku kepada ibuku.
Dia menatap foto itu, lalu ganti menatapku.
"Astaga, bagaimana mungkin dia begitu jelek. Jelek. Jelek."
Sejak kecil, Constance Briscoe terus-menerus dianiaya oleh ibunya, baik secara fisik maupun mental. Kerap dipukuli dan tidak diberi makan, Constance begitu putus asa sehingga dia mendatangi Dinas Sosial dan minta ditempatkan di panti asuhan. Ketika upayanya gagal, dia mencoba bunuh diri.
Ketika Constance berusia tiga belas tahun, sang ibu pergi begitu saja, meninggalkannya bertahan hidup tanpa gas, listrik, dan makanan. Tetapi Constance menemukan kepercayaan diri untuk melewati masa-masa kecilnya yang buruk. Kisah yang begitu mencekam namun mengajarkan kita semua tentang kekuatan jiwa manusia.
www.mediabuku.com
0 komentar:
Posting Komentar