by: Tetty Srihayati, S.Ag.
Buku Lembar Kerja (LK) TK Islam ini disusun berdasarkan Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) 2004 dengan materi mencakup Moral dan Nilai-nilai Agama, Akhlak Perilaku, Kognitif (Matematika & Sains), Bahasa, Seni Fisik, dan Motorik. Agar dapat membantu mengembangkan logika, kreatifitas, dan daya imajinasi anak, materi dalam buku ini dirancang dengan menggunakan pendekatan "Pengenalan Tematis" meliputi; ebersihan, Kesehatan, & Keamanan, Binatang Halal, Haram, & Qurban, Tanaman, Kendaraan, & Pekerjaan, Air, Udara, & Api, Alat Telekomunikasi, Gejala Alam, Matahari, Bulan, Bintang, & Bumi, Kehidupan di Kota, Desa, Pesisir, & Pegunungan.
www.mediabuku.com
0 komentar:
Posting Komentar