Sabtu, 25 Juli 2009

Menjadi Pengusaha Setelah di-PHK

by: Putri Nurnitasar, Tantrina Aprianitadan Sofiyah
PHK bukanlah akhir dari segalanya. Masih banyak harapan menanti di hadapan Anda. Salah satunya adalah dengan mendirikan usaha sendiri atau menjadi pengusaha. Banyak yang mengatakan bahwa untuk memulai sebuah usaha itu sulit, anggapan itu jelas salah, karena siapa pun pasti bisa membuka usaha sendiri.  Buku ini menjelaskan tentang langkah-langkah untuk mendirikan sebuah usaha atau bisnis, mulai dari memperbaharui mental yang rapuh akibat PHK, cara mempertajam kemampuan, contoh-contoh pilihan usaha kecil disertai dengan analisis biaya bisnisnya, sehingga tip dan trik agar sukses berbisnis.


www.mediabuku.com

0 komentar: