by: Hadiiswa
Siapa yang tidak mengenal ponsel handphone atau telepon genggam? Saat ini ponsel berkamera sudah semakin bagus, baik dari segi penampilan, kapasitas gambar yang dihasilkan. Oleh karena itu, buku ini hadir bagi para pecinta fotografi dengan ponsel, dan tidak membeda-bedakan jenis ponsel berkamera apa yang digunakan.
Buku ini menguraikan tentang dasar memotret dengan menggunakan ponsel berkamera serta mengedit foto yang dihasilkan dari kamera ponsel agar tampil lebih menarik. Dan dijelaskan pula bagaimana memindahkan/mentranfer foto dari ponsel ke hardisk komputer, serta cara mencetak foto sendiri dengan mesin printer.
Langkah-langkah (step by step) dalam buku ini dijelaskan dengan sangat gamblang dan jelas, sehingga mudah untuk dipraktikkan. Buku ini sangat membantu Anda yang ingin belajar teknik-teknik fotografi dengan ponsel.
www.mediabuku.com
0 komentar:
Posting Komentar