Jumat, 26 Juni 2009

Memberi Untuk Menerima Lebih Banyak

by: Harvey Mckinnon, Azim Jamaldan
Harvey Mckinnon dan Azim Jamal membawa kita untuk memahami bahwa memberi tidak harus dengan uang. Lebih dari itu, memberi berarti menyebarkan kebaikan (kindness), ide-ide, nasihat, perhatian, kemampuan, waktu, harapan, cinta, sentuhan, dan lain sebagainya.

Buku ini dipenuhi oleh cerita dan ide sarat inspirasi, pikiran yang mengarahkan latihan-latihan yang membantu kita menemukan apa yang seharusnya kita berikan dan bagaimana cara terbaik untuk melakukannya. Termasuk memberikan maaf, cara bagaimana membiasakan memberi dimulai sejak usia kecil dan pengaruhnya kepada kepribadian anak. Buku ini wajib dibaca oleh siapa pun yang tergerak hatinya untuk mengubah dunia dan kehidupannya.


www.mediabuku.com

0 komentar: