Sabtu, 13 Juni 2009

Khasiat & Manfaat Brotowali: Si Pahit yang Menyembuhkan

by: Budi Kresnady, Tim Lenteradan
Brotowali adalah tanaman asli Asia Tenggara. Di balik rasanya yang pahit, ternyata brotowali mampu menyembuhkan berbagai jenis penyakit, ringan dan berat, seperti diabetes mellitus, hepatitis, rematik, dan gatal-gatal. Harapannya, dengan buku ini pembaca bisa mengaplikasikan atau meramu sendiri resep-resep obat dari brotowali. Sebagai pelangkap, buku ini disertai juga dengan pengalaman para penggunanya.


www.dinamikaebooks.com

0 komentar: