Sabtu, 27 Maret 2010

7 Step Business Plan

by: Sheila Holm
Sebagian besar penyebab kegagalan usaha adalah kurang memadainya perencanaan. Di tahap awal, pemilik mudah merasa kalah atas peluncuran suatu usaha yang penuh antusias. Bahkan, perusahaan mapan sering kali gagal menentukan atau mengatur kembali tujuan mereka di saat berkembang, atau di saat lingkungan berubah. Dalam buku ini, Holm mendorong pemilik dan setiap anggota tim usaha untuk secara "nyata" mempertimbangkan pilihan sebelum membuat keputusan strategis.

Ini merupakan format sederhana untuk digunakan setiap anggota staf dari setiap divisi di berbagai industri. Sheila Holm mengarahkan tahapan bagi pemilik, departemen, dan divisi untuk menjelaskan tujuan mereka. Dari mulai menguraikan pilihan-pilihan struktur usaha, menentukan penempatannya dalam industri, menyusun karakteristik tugas-tugas kepemimpinan, menjelaskan tujuan usaha dan pokok-pokok pentingnya, hingga menjelaskan rencana keuangan dan keuntungan sambil membangun struktur arus kas.



www.mediabuku.com

0 komentar: