Jumat, 26 Maret 2010

Panduan Hardware Komputer

by: Ali Zaki (SmitDev)
Tiap orang kini punya komputer, namun sedikit yang mengerti bagaimana komputer itu bekerja. Buku ini menjelaskan komponen-komponen keras komputer dan bagaimana komponen-komponen tersebut berintegrasi dengan software dan peranti lain untuk membuat komputer yang serba guna.

Buku ini merupakan referensi mengenai apa pun tentang hardware komputer, seperti storage dan memory, peranti multimedia, laptop, notebook, printer, modem, jaringan, dan pengenalan periferal lain yang dikemas secara ringkas.


Diharapkan buku ini menjadi sebuah buku panduan lengkap untuk hardware komputer. Dengan membaca buku ini, Anda akan memperoleh informasi berharga tentang apa dan bagaimana sebenarnya komputer itu bekerja.


www.mediabuku.com

0 komentar: